Jumat, 07 Oktober 2011

siklus keuangan



Siklus akuntansi adalah suatu proses penyediaan laporan keuanganperusahaan untuk suatu periode waktu tertentu. Siklus ini dimulai dari terjadinya transaksi, sampai penyiapan laporan keuangan pada akhir suatu periode. Apabila digambarkan, siklus akuntansi dapat dinyatakan seperti di atas
akuntansi dapat didefinisikan sebagai sistem informasi yang menghasilkan laporan kepada pihak-pihak yang berkepentingan mengenai aktivitas ekonomi dan kondisi perusahaan”. Littleton (Muhammad, 2002:10) mendefinisikan: “tujuan utama dari akuntansi adalah untuk melaksanakan perhitungan periodik antara biaya (usaha) dan hasil (prestasi). Konsep ini merupakan inti dari teori akuntansi dan merupakan ukuran yang dijadikan sebagai rujukan dalam mempelajari akuntansi.”Accounting Principle Board Statement.

siklus penggajian SDM

APLIKASI SIKLUS PRODUKSI




Siklus manajemen sumber daya manusia meliputi fungsi yang berhubungan dengan jasa yang diberikan oleh sumber daya manusia suatu organisasi, yang sering juga disebut buruh, tenaga kerja

1. TUJUAN SIKLUS

Tujuan utama siklus manajemen sumber daya manusia addalah melancarkan pertukaran kas antara jasa karyawan yang dibutuhkan. Sasaran-sasaran yang terdapat dalam tujuan siklus adalah:
a. Memastikan bahwa status, tarif pembayaran atau gaji dan pemotongan bayaran karyawan telah diotorisasi.

b. Membayar jasa yang benar-benar diberikan.

c. Mencatat, mengklasifikasikan, mendistribusikan dan melaporkan biaya-biaya yang berhubungan dengan karyawan secara cepat dan akurat.

2. HUBUNGAN SIKLUS DENGAN ORGANISASI

Siklus manajemen jasa karyawan melibatkan interaksi system informasi personalia dan system informasi akuntansi.

Manajemen personalia mempunyai tujuan utama, yaitu: merencanakan, mengendalikan dan mengkoordinasi karyawan di dalam organisasi. Fungsi personalia secara langsung berada di bawah pengawasan wakil presiden personalia. Diantara manajer, yang harus dilaporkan pada manajer puncak personalia adalah perencanaan pekerjaan dan personalia, safety dan benefit, hubungan industrial, pengembangan karyawan dan administrasi sumber daya manusia.KEUANGAN/AKUNTANSITujuan manajemen keuangan dari akuntansi berhubungan luas dengan dana, data, informasi, perencanaan dan pengendalian atas sumber daya. Unit-unit organisasi yang berada dalam fungsi ini terlibat dalam manajemen jasa karyawan mencakup pencatatan waktu, penggajian, utang usaha, pengeluaran kas, distribusi biaya dan buku besar.

siklus produksi



  • Setelah data transaksi diperoleh dari dokumen sumber, langkah berikutnya adalah mencatatnya di jurnal
  • Journal entry : dibuat untuk setiap transaksi yang menunjukkan rekening dan jumlah yang harus di debet atau di kredit
  • Jurnal umum akan mencatat transaksi infrequent dan non routine
  • Jurnal tertentu menyederhanakan proses pencatatan transaksi dalam jumlah besar dan berulang

siklus pengeluaran



  1. Rumah tangga (household)
  • Memberikan atau melakukan penanaman modal usaha berupa faktor-faktor produksi berupa tanah, bangunan, dan sumber daya alam lainnya atau dalam bentuk saham/andil.
  • Membeli dan melakukan kegiatan konsumsi pada barang dan/atau jasa dari produsen.
  • Memberikan kontribusi dalam jalannya proses produksi berupa penyediaan tenaga kerja atau sumber daya manusia (SDM).
2. Produsen (producer)
  • Melakukan proses produksi.
  • Menjual dan mendistribusikan barang dan jasa.
  • Memanfaatkan sumber daya yang tersedia untuk kepentingan produksi.
3. Pemerintah (government)
  • Membuat peraturan perdagangan dan mengawasi jalannya kegiatan ekonomi.
  • Sebagai konsultan mengenai masalah dalam aliran uang pada kegiatan ekonomi.
Berdasarkan peranan masing-masing pihak yang terlibat dalam kegiatan ekonomi, maka dapat dijabarkan kategori pengeluaran (outputs) dan pemasukan (incomes) dalam kegiatan ekonomi lima sektor sebagai berikut:

a. Pengeluaran (outputs atau leakages)
  • Tabungan (saving, S)
  • Pajak (taxes, T)
  • Impor (imports, M)
b. Pemasukan (incomes)
  • Investasi (investments, I)
  • Bantuan pemerintah (governments spending, G)
  • Ekspor (exports, X)

siklus pendapatan



Gambar siklus transaksi penjualan
Pada siklus penjualan tertera rincian pengeluaran pendapatan dan hasil produksi :
Sistem piutang dagang sejumlah nilai yang menjadi hak perusahaan yang terjadi karena adanya transaksi penjualan, mencakup pemrosesan saldo dari perusahaan karena adanya transaksi pembelian maupun transaksi pejualan dan menjadi suatu pemrosesan transaksi ,
Pada siklus transaksi  dalam piutang dagang terdapat
·         Penerimaan kas yaitu : penerimaan / mendapatkan pembayaran dari pihak lain yang melakukan pembayaran kepada asset perusahaan yang berupa harta
·         Penagihan yaitu : Suatu proses untuk melakukan penagihan kepada pihak lain untuk membayarkan hutangnya kepada perusahaan yang akan menjadi asset harta yang dimiliki perusahaan
·         Piutang dagang adalah suatu asset yang dihutangkan kepada pihak lain yang menjadi asset perusahaan yang akan menjadi harta yang dimiliki perusahaan
·         Kredit adalah Suatu asset dari perusahaan yang memiliki hutang kepada pihak lain untuk menambahkan modal kepada perusahaan adapun kredit termasuk kredit jangka panjang dan kredit jangka pendek
·         Buku besar adalah suatu pencatatan transaksi yang terjadi secara kontinyou dan pencatatan terjadi setiap saat.